TELUK KUANTAN - Sebanyak 664 Kontingen Kabupaten Bengkalis yang dipimpin Ketua KONI Bengkalis Darma Firdaus mengikuti defile pada pembukaan Porprov X Riau Kuansing 2022 yang dilaksanakan di Satadion Sport Center Teluk Kuantan, dengan penuh semangat KOntingen Bengkalis pada helat ini bertekad mempertahankan Juara Umum untuk ketiga kalinya,
Galeri
Defile Kontingen Kabupaten Bengkalis Pada Malam Pembukaan Porprov X Riau Kuansing























